Cara Membuat Ayam Beledug


Bahan-Bahan :
  • 1 ekor ayam potong menjadi 6 bagian
  • 1 jeruk nipis
  • 1 lembar daun jeruk
  • Minyak untuk menggoreng

Bumbu Rajang :
  • 6 siung bawang merah
  • 6 buah cabe rawit merah
  • 8 buah cabai merah
  • Garam secukupnya
  • Gula secukupnya
  • Penyedap (bila suka)

Cara Membuat :
  1. Pisahkan kulit ayam, kemudian lumuri daging ayam dengan garam dan perasan air jeruk nipis, diamkan beberapa saat.
  2. Ungkep ayam hingga lunak (bila perlu tambahkan air). Angkat dan sisihkan.
  3. Panaskan minyak, goreng ayam hingga setengah matang dan terlihat kecokelatan.
  4. Panaskan 2 sdm minyak goreng untuk menggoreng bumbu yang telah dirajang kasar.
  5. Tambahkan garam, gula, bumbu penyedap (bila suka) secukupnya.
  6. Setelah bumbu sudah mulai harum masukkan ayam, masak sambil sesekali diaduk hingga bumbu meresap.
  7. Angkat dan sajikan selagi panas.
  8. Selesai.

1 Response to "Cara Membuat Ayam Beledug"

  1. Bosan tidak tahu mau mengerjakan apa pada saat santai, ayo segera uji keberuntungan kalian
    hanya di D*EW*A*P*K / pin bb D87604A1
    dengan hanya minimal deposit 10.000 kalian bisa memenangkan uang jutaan rupiah
    dapatkan juga bonus rollingan 0.3% dan refferal 10% :)

    BalasHapus